Badai PHK hantui Indonesia saat pertumbuhan ekonomi Indonesia tinggi
Seperti yang kita ketahui, di saat ekonomi dunia sulit dan banyak negara jatuh ke jurang resesi, Indonesia berhasil menorehkan hasil yang cemerlang dan sudah kembali ke level historisnya ke era pra-pandemi yakni di atas 5%.
Laporan Badan Pusat Statistik (BPS) yang baru saja diumumkan, Senin (7/11/2022).
Selama kuartal III-2022, pertumbuhan ekonomi Indonesia menembus 5,72% (year on year/yoy).
Pertumbuhan ekonomi itu adalah yang tertinggi sejak kuartal II-2021 (7,07%) atau dalam lima kuartal terakhir.
Namun, tingginya pertumbuhan kuartal II-2021 merupakan anomali karena lebih dipengaruhi oleh rendahnya basis perhitungan pada kuartal II-2020 (-5,32%).
Beberapa perusahaan Indonesia pada tahun 2022 menghadapi persoalan PHK.
Berikut daftar perusahaan yang dihantam PHK
1. GOTO
2. RUANG GURU
3. SHOPEE
4. TOKO CRYPTO
5. INDOSAT OOREDOO HUTCHISON
6. BINAR ACADEMY
7. BANANAS INDONESIA
8. GRAB KITCHEN
9. JD. ID
10. MAMIKOS
11. LUMMO
12. TANIHUB
13. LINK AJA
14. PAHAMIFY
15. ZENIUS
16. SICEPAT
17. THE GOODS DEPT